Thursday, January 15, 2026
26 C
Makassar

TMMD ke-112 Berakhir, Kendaraan Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kalsel Dikembalikan

Kalsel-HST, Potolotepo | Kendaraan Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Provinsi Kalimantan Selatan selesai mendukung kegiatan TMMD ke-112 Kodim 1002/HST di desa Rantau Keminting Kec.Labuan Amas Utara.

Dengan berakhirnya TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-112 Kodim 1002/HST di desa Rantau Keminting Kec.Labuan Amas Utara Kab.Hulu Sungai Tengah maka berakhir pula Perpustakaan keliling dari dinas kearsipan dan Perpustakaan Privinsi dalam mendukung kegiatan TMMD.

Hal tersebut disampaikan oleh Danramil 1002-08/Labuan Amas Utara saat melaksanakan pengembalian dua unit kendaraan trail dan dua unit kendaraan roda empat milik dinas kearsipan dan perpustakaan Provinsi Kalimantan Selatan, Sabtu (16/10/2021) sore.

Atas nama Komandan Kodim 1002/HST, saya mengucapkan banyak-banyak terima kasih kepada Dinas kearsipan dan perpustakaan Provinsi Kalimantan Selatan yang telah mendukung kegiatan TMMD ke-112 Kodim 1002/HST.”ucapnya

See also  Personil Dan Keluarga Besar Lantamal IV, Terima Pembekalan Pembinaan Kesejahteraan Psikologi dari Dispsial

Terus terang anak-anak di lokasi TMMD sangat senang sekali dengan adanya mobil perpustakaan keliling ini, hampir setiap hari mereka membaca buku-buku yang ada di mobil perpustakaan.”sambungnya.

Kami berharap pada TMMD yang akan datang Dinas kearsipan dan perpustakaan Provinsi Kalimantan Selatan dapat berpartisipasi dan kembali mendukung kegiatan TMMD,”pungkasnya. (pendiam1002/**).

Hot this week

Revitalisasi SLB Negeri 1 Makassar Berpotensi Masuk Ranah Pidana

Potolotepo, Makassar | Lembaga Komunitas Peduli Lingkungan, Ekonomi Sosial...

Polemik Kekeliruan PTDH ASN Menguat, DPRD Sulsel Didorong Kawal Hingga Tuntas

Potolotepo, Makassar | Komisi E DPRD Provinsi Sulawesi Selatan...

Plh Rektor Menuai Sorotan, FM UNM Kembali Gelar Aksi Demo Desak Transparansi

Potolotepo, Makassar | Dinamika internal Universitas Negeri Makassar (UNM)...

Penonaktifan Rektor UNM Menuai Aksi Demonstrasi Forum Mahasiswa Universitas Negeri Makassar

Potolotepo, Makassar  | Ratusan mahasiswa dari Forum Mahasiswa Universitas...

L-Kompleks Desak Penyelidikan Dugaan Korupsi Proyek Rehabilitasi Kantor Kemenag Jeneponto

Potolotepo, Jeneponto | Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Komunitas Peduli...

Topics

Revitalisasi SLB Negeri 1 Makassar Berpotensi Masuk Ranah Pidana

Potolotepo, Makassar | Lembaga Komunitas Peduli Lingkungan, Ekonomi Sosial...

Polemik Kekeliruan PTDH ASN Menguat, DPRD Sulsel Didorong Kawal Hingga Tuntas

Potolotepo, Makassar | Komisi E DPRD Provinsi Sulawesi Selatan...

Plh Rektor Menuai Sorotan, FM UNM Kembali Gelar Aksi Demo Desak Transparansi

Potolotepo, Makassar | Dinamika internal Universitas Negeri Makassar (UNM)...

Penonaktifan Rektor UNM Menuai Aksi Demonstrasi Forum Mahasiswa Universitas Negeri Makassar

Potolotepo, Makassar  | Ratusan mahasiswa dari Forum Mahasiswa Universitas...

L-Kompleks Desak Penyelidikan Dugaan Korupsi Proyek Rehabilitasi Kantor Kemenag Jeneponto

Potolotepo, Jeneponto | Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Komunitas Peduli...

Hanya 6 Dari 12 Kades Jeneponto Yang Hadiri Sidang Pembuktian Awal Pada KI Sulsel

Potolo Tepo, Makassar | Proses sengketa informasi publik antara...

13 SMAN di Makassar Remehkan UU KIP Akhirnya Berlabuh ke Komisi Informasi Sulsel

Potolotepo, Makassar | Upaya mewujudkan keterbukaan informasi publik di...
spot_imgspot_img

Related Articles

Popular Categories

spot_imgspot_img