Thursday, January 15, 2026
28 C
Makassar

Literasi Al-Qur’an dan Sholat Dhuha Berjamaah Rutinitas Mingguan SMAN 6 Bone

Potolotepo, Bone | Literasi Al-Qur’an dan Sholat Dhuha berjamaah menjadi rutinitas mingguan Sekolah Menengah Atas Negeri 6 Bone (SMAN 6 Bone) dilaksanakan di lapangan Upacara dengan paserta siswa kelas X, Kelas XI, dan Kelas XII serta pendidik, tenaga kependidikan, Jumat (13/09/2024).

Kegiatan ini rutin dilaksanan setiap hari Jum’at pagi sebelum diaksanakannya proses pembelajaran di kelas dengan maksud mengasah keterampilan atau kemampuan peserta didik dalam penguasaan membaca Al-Qur‟an, memahami pesan atau risalah yang terkandung dalam Al-Qur’an, memahami tujuan-tujuannya, riwayatnya dan tafsirannya serta memahami makna dari setiap ayat yang dibaca termasuk di dalamnya pendidikan akhlak.

Kegiatan ini bertujuan untuk menumbuhkan kesadaran peserta didik SMAN 6 Bone dalam membaca dan mempelajari Al-Qur’an sebagai pedoman hidup. Literasi Al-Qur’an juga sangat berperan dalam menumbuhkan budaya baca dengan meningkatkan iman dan taqwa serta ahlak mulia melalui pendidikan sekolah.

See also  Hakikat Sosial Dari Pendidikan

Dalam kesempatan ini, Drs. AMDAR, M.Pd selaku Kepala UPT SMAN 6 Bone menyampaikan pesan moril di awal-awal kegiatan Literasi Al-qur’an ini.

“Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan ketaqwaan kita kepada Allah SWT. InsyaAllah berkah bagi anak-anakku sekalian dalam menimba ilmu dan menerima pelajaran di sekolah karena kita selalu mendekatkan diri kepada Sang Pencipta, Allah SWT.” ungkap beliau. (Alhidayat)

Hot this week

Revitalisasi SLB Negeri 1 Makassar Berpotensi Masuk Ranah Pidana

Potolotepo, Makassar | Lembaga Komunitas Peduli Lingkungan, Ekonomi Sosial...

Polemik Kekeliruan PTDH ASN Menguat, DPRD Sulsel Didorong Kawal Hingga Tuntas

Potolotepo, Makassar | Komisi E DPRD Provinsi Sulawesi Selatan...

Plh Rektor Menuai Sorotan, FM UNM Kembali Gelar Aksi Demo Desak Transparansi

Potolotepo, Makassar | Dinamika internal Universitas Negeri Makassar (UNM)...

Penonaktifan Rektor UNM Menuai Aksi Demonstrasi Forum Mahasiswa Universitas Negeri Makassar

Potolotepo, Makassar  | Ratusan mahasiswa dari Forum Mahasiswa Universitas...

L-Kompleks Desak Penyelidikan Dugaan Korupsi Proyek Rehabilitasi Kantor Kemenag Jeneponto

Potolotepo, Jeneponto | Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Komunitas Peduli...

Topics

Revitalisasi SLB Negeri 1 Makassar Berpotensi Masuk Ranah Pidana

Potolotepo, Makassar | Lembaga Komunitas Peduli Lingkungan, Ekonomi Sosial...

Polemik Kekeliruan PTDH ASN Menguat, DPRD Sulsel Didorong Kawal Hingga Tuntas

Potolotepo, Makassar | Komisi E DPRD Provinsi Sulawesi Selatan...

Plh Rektor Menuai Sorotan, FM UNM Kembali Gelar Aksi Demo Desak Transparansi

Potolotepo, Makassar | Dinamika internal Universitas Negeri Makassar (UNM)...

Penonaktifan Rektor UNM Menuai Aksi Demonstrasi Forum Mahasiswa Universitas Negeri Makassar

Potolotepo, Makassar  | Ratusan mahasiswa dari Forum Mahasiswa Universitas...

L-Kompleks Desak Penyelidikan Dugaan Korupsi Proyek Rehabilitasi Kantor Kemenag Jeneponto

Potolotepo, Jeneponto | Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Komunitas Peduli...

Hanya 6 Dari 12 Kades Jeneponto Yang Hadiri Sidang Pembuktian Awal Pada KI Sulsel

Potolo Tepo, Makassar | Proses sengketa informasi publik antara...

13 SMAN di Makassar Remehkan UU KIP Akhirnya Berlabuh ke Komisi Informasi Sulsel

Potolotepo, Makassar | Upaya mewujudkan keterbukaan informasi publik di...
spot_imgspot_img

Related Articles

Popular Categories

spot_imgspot_img